
AISKA Tutup Tahun dengan Raihan Anugerah Diktiristek 2023
Surakarta – Universitas ‘Aisyiyah Surakarta (AISKA) telah mencatatkan namanya dalam gelaran Anugerah Diktiristek tahun 2023 dengan meraih predikat “Silver Winner”. Penghargaan prestisius ini diberikan dalam kategori Riset, Teknologi, dan Pengabdian Kepada Masyarakat, dengan fokus pada Hak Kekayaan Intelektual (Garuda Award)…